Hai semuanya,
selamat datang di seri baru blog ini belajar C++ dasar, Mungkin ini akan lengkap dari awal sampai akhir atau mungkin akan berhenti di tengah jalan, tergantung mood sih wkwkwk
ya saya juga masih kuliah soalnya, jadi ada tugas-tugas sendiri gk bisa full di sini
Kenapa disini saya membahas bahasa c++ ?
jawabannya ya karena saya sekarang masih semaster 2, dan pada semester 1 dan 2 saya di ajarin bahasa c++, itu aja sih, gatau kalo semester selanjutnya di ajarin bahasa lain mungkin akan saya share juga tutorialnya disini
jadi di seri ini akan ada beberapa episode, dari yg paling dasar sampai yg rumit dan mbulet :v
saya juga masih belajar di bahasa c++ ini, belum jago jago amat, jadi kalau ada yg salah bisa dibantu lewat komentar dibawah :D
Langsung saja ya dimulai
Untuk episode pertama dari belajar c++ dasar saya akan membahas hal yg paling dasar dulu yaitu Cout Dan Cin
Apa itu Cout? dan Apa itu Cin?
Cout (dibaca "Si Out") adalah singkatan dari Character Output, gunanya yaitu untuk menampilkan data/kata ke layar console
Contoh penggunaanya yaitu:
syarat dalam penulisan cout yaitu harus di awali tanda kurang dari sebanyak dua kali atau <<, lalu di apit tanda petik 2, dan di akhiri dengan titik koma.
Hasilnya Seperti ini:
nb: kotak ini adalah console, setelah program selesai di compile dan tidak ada error maka akan keluar console seperti ini, biasanya warna hitam putih tergantung compiler apa yang kamu gunakan, kalo saya ini pakai compiler Dev C++.
Tambahan : Itu adalah contoh untuk satu baris kalimat, lalu jika kamu ingin membuat 2 baris bisa di tambahkan endl sebelum titik koma.
endl/ end line kegunaanya yaitu untuk menandakan akhir baris dan kalimat selanjutnya akan otomatis ditaruh pada baris setelahnya atau dibawahnya.
Contoh :
Maka hasilnya :
Nah seperti itulah penggunaan cout dalam bahasa c++, sampai sini faham kan? faham lah.. saya aja faham kok :D,
yaiyalah kan saya yg ngajarin gimana sih :v
Oke sekarang lanjut ke bagian Cin
Cin adalah singkatan dari Character Input, sesuai namanya cin ini gunanya yaitu untuk menginput/memasukkan data/kata dari console ke dalam variabel
dan setelah di inputkan kedalam variabel, maka ketika kita menampilkan variabel tadi ke layar maka akan tampil inputan yg kamu tulis tadi.
Contoh :
syarat penulisan cin yaitu harus di awali tanda lebih dari sebanyak dua kali atau >>, lalu memasukkan variabel tanpa tanda petik, dan di akhiri dengan titik koma.
Dilihat dari contoh ini kamu bisa menginputkan kata ke dalam variabel nama, lalu setelah itu menampilkan variabel nama ke dalam layar dan yang akan tampil adalah kata yg tadi kamu inputkan.
hasilnya seperti ini:
nah disini kita disuruh menginputkan kata/nama kamu, lalu enter.
setalah di enter maka kata yg diinputkan tadi akan otomatis muncul dibawahnya.
nah seperti itulah cara kerja cin dalam bahasa c++, gampang kan.. so pasti lah.. wkwkwk.
Sampai sini saja episode kali ini, jika masih kurang faham bisa komentar di bawah, atau bisa tanya melalui fb saya
Fb: Khoirony Arief
Nantikan saja episode episode selanjutnya, tetap semangat, dan jangan lupa ngoding hari ini :D
selamat datang di seri baru blog ini belajar C++ dasar, Mungkin ini akan lengkap dari awal sampai akhir atau mungkin akan berhenti di tengah jalan, tergantung mood sih wkwkwk
ya saya juga masih kuliah soalnya, jadi ada tugas-tugas sendiri gk bisa full di sini
Kenapa disini saya membahas bahasa c++ ?
jawabannya ya karena saya sekarang masih semaster 2, dan pada semester 1 dan 2 saya di ajarin bahasa c++, itu aja sih, gatau kalo semester selanjutnya di ajarin bahasa lain mungkin akan saya share juga tutorialnya disini
jadi di seri ini akan ada beberapa episode, dari yg paling dasar sampai yg rumit dan mbulet :v
saya juga masih belajar di bahasa c++ ini, belum jago jago amat, jadi kalau ada yg salah bisa dibantu lewat komentar dibawah :D
Langsung saja ya dimulai
Untuk episode pertama dari belajar c++ dasar saya akan membahas hal yg paling dasar dulu yaitu Cout Dan Cin
Apa itu Cout? dan Apa itu Cin?
Cout (dibaca "Si Out") adalah singkatan dari Character Output, gunanya yaitu untuk menampilkan data/kata ke layar console
Contoh penggunaanya yaitu:
syarat dalam penulisan cout yaitu harus di awali tanda kurang dari sebanyak dua kali atau <<, lalu di apit tanda petik 2, dan di akhiri dengan titik koma.
Hasilnya Seperti ini:
nb: kotak ini adalah console, setelah program selesai di compile dan tidak ada error maka akan keluar console seperti ini, biasanya warna hitam putih tergantung compiler apa yang kamu gunakan, kalo saya ini pakai compiler Dev C++.
Tambahan : Itu adalah contoh untuk satu baris kalimat, lalu jika kamu ingin membuat 2 baris bisa di tambahkan endl sebelum titik koma.
endl/ end line kegunaanya yaitu untuk menandakan akhir baris dan kalimat selanjutnya akan otomatis ditaruh pada baris setelahnya atau dibawahnya.
Contoh :
Maka hasilnya :
Nah seperti itulah penggunaan cout dalam bahasa c++, sampai sini faham kan? faham lah.. saya aja faham kok :D,
yaiyalah kan saya yg ngajarin gimana sih :v
Oke sekarang lanjut ke bagian Cin
Cin adalah singkatan dari Character Input, sesuai namanya cin ini gunanya yaitu untuk menginput/memasukkan data/kata dari console ke dalam variabel
dan setelah di inputkan kedalam variabel, maka ketika kita menampilkan variabel tadi ke layar maka akan tampil inputan yg kamu tulis tadi.
Contoh :
syarat penulisan cin yaitu harus di awali tanda lebih dari sebanyak dua kali atau >>, lalu memasukkan variabel tanpa tanda petik, dan di akhiri dengan titik koma.
Dilihat dari contoh ini kamu bisa menginputkan kata ke dalam variabel nama, lalu setelah itu menampilkan variabel nama ke dalam layar dan yang akan tampil adalah kata yg tadi kamu inputkan.
hasilnya seperti ini:
nah disini kita disuruh menginputkan kata/nama kamu, lalu enter.
setalah di enter maka kata yg diinputkan tadi akan otomatis muncul dibawahnya.
nah seperti itulah cara kerja cin dalam bahasa c++, gampang kan.. so pasti lah.. wkwkwk.
Sampai sini saja episode kali ini, jika masih kurang faham bisa komentar di bawah, atau bisa tanya melalui fb saya
Fb: Khoirony Arief
Nantikan saja episode episode selanjutnya, tetap semangat, dan jangan lupa ngoding hari ini :D
Komentar
Posting Komentar